Friday, October 22, 2010

Pilih Wordpress Atau Blogger?

Panduan Awal ngeBlog Gratisan
Perbandingan Blogger.com dan Wordpress.com

Pilih wordpress atau blogger?

Langsung saja, kali ini saya benci basa basi

Ada dua platform ngeblog gratisan yang nantinya bisa digunakan untuk kelanjutan belajar ngeblog atau memiliki web site yang professional.

Dua paltform itu adalah :

Tapi bukan berarti yang lain itu jelek.

Mari kita bongkar dulu kelebihan dan kekurangan mendasar kedua platform gratisan ini. Sehingga  nantinya mudah memutuskan pilih yang mana yang terbaik.

Kelebihan Blogger :
  1. Satu akun bisa memiliki banyak blog
  2. Theme dapat diubah sesuka hati
  3. Asal punya akun google, blogger tinggal pake saja.
  4. Support java script sehingga memungkinkan iklan dan efek-efek menarik.
  5. Loading admin ringan
  6. Mudah digunakan


Kekurangan ngeblog di blogger.com
  • Tidak bisa digunakan untuk hosting terpisah, maksudnya software (CMS) blogger tidak tersedia seperti wordpress yang bisa diinstal di server kita.

Kelebihan Wordpress:
  • Mudah di gunakan
  • Bisa digunakan sebagai ajang belajar bila suatu saat ingin membuat web site sendiri berbasis wordpress
  • Software (CMS) - nya tersedia bebas untuk diinstal di server kita.

Kekurangan ngeblog di wordpress.com
  1. Hanya satu blog untuk satu akun
  2. Theme terbatas
  3. Tidak mensupport java script
  4. Kadang muncul ads miliknya team wordpress.
  5. Loading admin kadang cukup berat

Jika anda punya pendapat berbeda silahkan komentar ...

1 comments:

kaka said...

kalau untuk sekedar ngeblog saya pilih blogger.com ... ngga mikirin hosting tinggal beli domain aja gan

Post a Comment